oleh admin | Feb 8, 2024 | Edukasi, Kesejahteraan Hewan, Kesejahteraan Hewan Domestik
Lima Ranah PotensiKompromiKesejahteraan Hewan Oleh: Azmi Masfiyati Pada tahun 1964, Ruth Harrison menerbitkan bukunya yang berjudul “Animal Machines” yang menciptakan kehebohan di Inggris sehingga Komite Brambell dibentuk untuk melaporkan kondisi kesejahteraan hewan...
oleh admin | Feb 3, 2024 | Edukasi, Kesejahteraan Hewan, Kesejahteraan Hewan Domestik
Video Penyelamatan Hewan : Asli atau Palsu? Era Media sosial tak lepas dari Gambar dan Video. Di era ini, Komentar dan Jumlah Like dari para viewers menjadi nilai yang dikejar. Hal ini bahkan menjadi bisnis tersendiri. Termasuk juga dengan video penyelamatan hewan...
oleh admin | Jan 26, 2024 | Edukasi, Kesejahteraan Hewan, Kesejahteraan Hewan Domestik
Dampak KelebihanPopulasi Pada Shelter Salah satu peran shelter adalah mencegah tindakan kekerasan pada hewan serta menjaga kesehatan fisik, mental dan sosial dari hewan tersebut. Shelter yang aman dan nyaman untuk hewan adalah shelter yang antara luas, pemasukan,...
oleh admin | Jan 24, 2024 | Edukasi, Kesejahteraan Hewan, Kesejahteraan Hewan Domestik
Puppy-Mills: Industri yang Mengoyak Kesejahteraan Hewan? Memelihara hewan memang mendatangkan banyak aspek yang bermanfaat. Namun meningkatnya permintaan akan “anak anjing yang lucu” di Indonesia menjadi tantangan bagi kesejahteraan hewan. Salah satu di antaranya:...
oleh admin | Jan 20, 2024 | Edukasi, Kesejahteraan Hewan, Kesejahteraan Hewan Domestik
TAHAP PERKEMBANGANPADA ANJING Anak anjing akan melalui beberapa tahap perkembangan menuju kedewasaan, sama seperti manusia. Tahap perkembangan paling penting untuk anak anjing terjadi pada tahun pertama, terutama pada usia 4 bulan. Dengan pemahaman yang utuh mengenai...
oleh admin | Jan 20, 2024 | Edukasi, Kesejahteraan Hewan, Kesejahteraan Hewan Domestik, Uncategorized @id
Mengenal BahasaTubuh Anjing Meskipun anjing tidak dapat berbicara seperti manusia, anjing dapat menyampaikan perasaan dan emosinya melalui serangkaian postur tubuh, gerak tubuh, dan vokalisasi. Bahasa tubuhnya bisa berarti luas, namun dengan sedikit Latihan...