Empat Cara Tetap Sehat
Meskipun memiliki
Hewan Peliharaan

Ada banyak manfaat ketika memiliki hewan peliharaan. Ketika memiliki hewan peliharaan, pemilik merasa mempunyai teman sehingga mampu mengatasi masalah kesepian dan depresi. Selain itu, memiliki hewan peliharaan membuat pemilik berkewajiban untuk mengajak hewan peliharaan berolahraga, keluar rumah, dan bersosialisasi.

Oleh: Drh.Mikeu Paujiah, Dipl.Montessori

Kegiatan tersebut, jika dilakukan secara teratur mampu menurunkan tekanan darah, kadar kolesterol, dan kadar trigliserida.

Namun, tahukah pet owner? Hewan peliharaan terkadang bisa membawa kuman berbahaya yang bisa membuat manusia sakit meski hewan peliharaan tersebut tampak sehat. Penyakit yang didapat manusia dari hewan disebut penyakit zoonosis.

Sumber:

Casey Barton Behravesh, Center for Emerging and Zoonotic Infectious Diseases. 2018.
https://www.cdc.gov/healthypets/keeping-pets-and-people-healthy/how.html